Wow! Inilah Nasib Zodiak Leo dan Virgo di Bulan Agustus 2018

4
15555
views

Ciptaloka.com – Bulan Agustus sudah datang menjemput. Artinya petualangan baru segera akan kita lalui di bulan yang selalu identik dengan kemerdekaan ini.

Selain daripada itu, Agustus pun memiliki ciri identik lain, yakni yang berhubungan dengan Zodiak Leo dan Virgo.

Nah, kira-kira bagimana nasib kedua orang yang punya rasi bintang itu ya?

Simak ulasannya nih:

Mengintip Nasib Zodiak Leo dan Virgo di Bulan Agustus 2018

Gimana ya?

Zodiak Leo

Dilihat dari Pergerakan Matahari

Untuk para Leo, di bulan Agustus ini gugusan planet sedang menyusun sebuah rencana agar Kamu mampu belajar tentang sudut pandang baru dalam hidup.

Hal itu pun membuat rasa egois muncul akhir-akhir ini di kehidupanmu.

Akan tetapi terlepas dari hal tersebut, peluang baru tiba-tiba akan muncul seiring dengan datangnya Gerhana Matahari di tanggal 11 Agustus mendatang.

Lalu, saat proses pergerakan Matahari meninggalkan Leo dan mulai memasuki Virgo, Kamu pun akan kembali pada “kecepatan” seperti biasanya.

Barulah menjelang peristiwa Bulan Purnama di tanggal 26 Agustus, yang turut akan membawamu pada hal yang berhubungan dengan keluhan dan kehidupan.

Prediksi Percintaan

Untuk kamu yang single:

Luka dan trauma di hubungan sebelumnya, kini kembali menghampiri Kamu. Akhirnya cukup sulit guna membuka hati lagi bagi seseorang yang baru.

Memang hal itu bisa jadi disebabkan oleh energi egois dari Matahari dan Jupiter di awal bulan, yang turut menimbulkan banyak masalah juga.

Padahal Trine Venus dan Kemunduran Mars sebenarnya sedang memberimu keuntungan agar mampu membawa kamu untuk bisa meluluhkan hati orang yang sedang kamu dekati lho.

Tentu menjadi seorang teman itu bagus, tapi menjadi kekasihnya akan lebih baik kan?

Untuk yang in relationship:

Saat kamu sedang down, seluruh kesuraman mulai menguasai diri. Tapi belajarlah untuk melihat segala sesuatu dari sisi yang terang.

Hubungan kamu tidak salah, hanya saja kali ini sifat egosentris kamu kian menguat di awal bulan.

Tapi jangan berkecil hati dulu, menjelang pertengahan bulan sifat romantis akan kembali muncul dan itu tentu sangat bagus.

Barulah di akhir bulan, kamu akan mulai berpikir akan hubungan yang berkomitmen dan membutuhkan waktu panjang guna membangunnya.

Prediksi Karir:

Berusaha bangkit dari keterpurukan merupakan usaha yang akan kamu lakukan bulan ini.

Tapi tenang kamu bisa melalui itu dengan kebijaksanaan dan api semangat yang terus membakar kamu agar mampu maju lagi ke depan.

Pertengahan bulan atau tepatnya di tanggal 11 Agustus saat Gerhana Matahari, akan membawamu pada ide fantastis yang mendatangkan ketenaran dan pujian.

Kemudian di tanggal 22 Agustus, peluang baru untuk mendatangkan uang yang lebih banyak akan segera tiba.

Barulah Bulan Purnama di tanggal 26 akan menandai royalti, juga penerimaan keuntungan bagimu.

Prediksi Keuangan:

Belajar mengatur pendapatan dan pengeluaran, bulan ini keuangan akan membuat kamu sedikit frustasi.

Belum lagi, pekerjaan harian akan bertambah banyak, dan jangan lupa jaga kesehatan financial dan tubuh.

Nah, itu tadi penjelasan tengan zodiak Leo di Bulan Agustus ini. Jadi kalau kamu lagi cari tentang:

zodiak leo lusa, zodiak leo pria, zodiak leo wanita, zodiak leo 2018, ramalan zodiak leo jomblo, zodiak leo cocok dengan zodiak apa, zodiak leo hari ini khusus untuk perempuan, zodiak leo hari ini untuk laki laki

Penjelasan tadi bisa sebagai referensinya. Lanjut ke Virgo ya?

Zodiak Virgo

Pertanda Matahari

Kebisingan dan kegilaan dunia akan menghampiri kepala kamu menjelang Gerhana Matahari di tanggal 11 pada bulan Agustus 2018.

Setelahnya, posisi seimbang dari Merkurius, akan membuat kamu kembali tuk lebih berpikir jernih kembali.

Manakala proses pergerakan Martahari meninggalkan Leo menuju Virgo di tanggal 23 Agustus, kamu harus mulai membuat prioritas untuk memberbaiki diri baik dalam kesehatan maupun lingkungan.

Purnama di tanggal 26 Agustus akhir, akan kembali menyulutkan kehidupan percintaan kamu.

Prediksi Percintaan

Untuk kamu yang single:

Sedang menunggu seseorang, sayang Ia tidak kunjung datang.

Meski demikian, berbahagialah sebab kamu masih bisa mendekati yang lain berkat keterampilan romantis Virgo yang meningkat di awal bulan Agustus.

Sementara keseimbangan Mars dan pergerakannya menuju Capricorn akan menciptakan suasana kaku bagi kamu.

Jadi, mulailah mencari yang terbaik di awal bulan sebaiknya.

Untuk Kamu yang in relationship:

Kamu akan belajar memahami konflik dan mengendalikan emosi. Pertentangan yang muncul bisa jadi terpicu karena rindu, serta dilema yang kamu buat sendiri.

Manakala Mars memasuki rasi Capricorn, suasana kencan kamu akan berubah menjadi sedikit sensitif.

Secara praktik hal itu baik bila pasangan kamu adalah orang yang rendah hati, tapi jika sebaliknya, tentu kalian akan membuat kencan serasa rumit.

Pada saat Matahari mulai memasuki rasi bintang Virgo, saatnya kamu berhati-hati pada setiap kebiasaan, dan jangan mencampur adukkan masalah secara memaksa pada hubungan kamu.

Prediksi Karir:

Sebuah kejengkelan akan terjadi pada tanggal 10 Agustus mendatang.

Saat Gerhana Matahari dimulai pada tanggal 11 Agustus, peristiwa itu bisa jadi membawa kamu pada seseorang yang mampu memberikan manfaat positif.

Menjelang tanggal 18 Agustus, kejengkelan kamu akan menguap berkat seseorang yang membantu pekerjaanmu tadi.

Tertanggal 22 Agustus, kamu harus siap masuk pada lingkaran para pemenang berkat keterampilan komunikasi yang akan sangat berharga.

Kamu pun akan meraup hasil yang kreatif di bawah naungan bulan purnama di tanggal 26 Agustus.

Terakhir harus selalu waspadai juga perdebatan di media sosial di akhir bulan.

Prediksi Keuangan:

Banyak pemasukan, banyak pula pengeluaran yang berkaitan dengan sesuatu yang penting.

Bersiap untuk yang terbaik seperti menemukan ide baru dalam mendatangkan uang.

Tapi bersiap juga untuk kemungkinan terburuk seperti melunasi utang.

Nah, kira-kira begitu intipan buat Virgo. Kau lagi cari tentang:

zodiak virgo hari ini gemintang, ramalan zodiak virgo hari ini dan besok, zodiak virgo pria, zodiak virgo 2018, ramalan zodiak virgo wanita, ramalan jodoh zodiak virgo, karakter zodiak virgo wanita, zodiak virgo cocok dengan zodiak apa

Bisa baca artikel tadi, ya?

Nah, intipan Ciptaloka soal nasib zodiak Leo dan Virgo untuk bulan ini sudah selesai deh. Kalau menurut kamu, gimana?

BACA JUGA:

1. Ada 10 Ciri-Ciri Atraktif dari Orang yang Lahir di Bulan Januari. Kamu Punya Salah Satunya?

2. Ketahui Arti Lambang Sagitarius yang Mencerminkan 9 Karakter Terbaiknya Ini

3. Aktivitas Wisata Unik Ala Millenials Sesuai dengan Zodiak-nya. No. 3 kamu ya?

4 COMMENTS

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here